Cara Memperbaiki Flashdisk Yang Tidak Terbaca Di Komputer
Cara Memperbaiki Flashdisk Yang Tidak Terbaca Di Komputer. Kali ini saya akan memberikan Trik Seputar Flasdisk yaitu tentang Cara Memperbaiki Flashdisk Yang Tidak Terbaca Di Komputer. Trik ini sebenarnya adalah request dari teman saya yang mengalami masalah yang sama, oleh karena itu saya ingin membagikannya kepada anda semua. Pernahkah anda mengalami ketika sedang ingin mengambil data yang penting di komputer kantor atau warnet melalui Flasdisk dan saat membuka Explorer Flasdisk anda tersebut tidak terdeteksi.,.,.,.???
Tanda bahwa Flasdisk anda tidak terdeteksi biasanya biasanya ditandai dengan tidak munculnya ikon "removable hardware" pada system tray (taskbar pojok kanan bawah). Selain itu ada juga jenis flashdisk yang muncul tanda ikon flasdisknya namun saat di klik muncul tulisan format dan berbagai pesan kerusakan flashdisk lainnya.
Tanda bahwa Flasdisk anda tidak terdeteksi biasanya biasanya ditandai dengan tidak munculnya ikon "removable hardware" pada system tray (taskbar pojok kanan bawah). Selain itu ada juga jenis flashdisk yang muncul tanda ikon flasdisknya namun saat di klik muncul tulisan format dan berbagai pesan kerusakan flashdisk lainnya.